Jumat, 17 Februari 2012

MEROKOK DAN KESEHATAN
Saat ini banyak orang mengkosumsi tembakau melalui rokok atau cairan lain.dan para perokok yang telah kecanduuan bahkan memandang rokok sebagai sesuatu yang dapat menenangkan.
Sekarang ada bukti yang sangat kuat bahwa merokok itu berbahaya bagi kesehatan merokok mengganggu tenggorokan dan saluran pernapasan serta kadang-kadang dikaitkan dengan hilang nya nafsu makan nafas pendek dan ketidakteraturan detak jantung.bahkan telah diketahui bahwa merokok menyebabkan penyakit saluran pernapasan kronis dan sering membawa kematian, perokok berpeluang besar terkena kanker paru-paru.
Kandungan tembakau 
tebakau dapat di hirup melalui rokok atau dikunyah dan nikotin dapat keluar dari tembakau pada proses itu
3 bahan pokok yang paling berbahaya bagi kesehatan dalam asap rokok
a.Nikotin
 Nikotin menaikan tekanan darah dan mempercepat denyut jantung,sehingga pekerjaan lebih berat.selanjutnya nikotin juga menyebabkan ketagihan.
b.Karbonmonoksida
  Karbon monoksida merupakan gas beracun yang tidak berbau daya afinitas hb(hemoglobin),darah terhadap karbon monoksida lebih kuat dibandngkan dengan oksigen akibat nya oksigen tersingkir dan tidak dapat digunakan  oleh tubuh efek selanjutnya adalah bahwa jaringan pembuluh darah 
c.Tar
Tar adalah komponen dalam aap rokok yang tinggal sebagai sisa-sisa sesudah nikotin dan tetesan-tetesan cairan nya dihilangkan.tar mempunyai efek karsinogen(memyebabkan kanker).